-
Top 10 Game Android Offline Yang Harus Dicoba
10 Game Android Offline Terbaik yang Wajib Kamu Coba untuk Ngabuburit Saat bulan puasa, ngabuburit jadi kegiatan wajib banyak orang untuk mengisi waktu luang sembari menunggu waktu berbuka tiba. Nah, salah satu cara seru ngabuburit adalah main game di smartphone. Tapi, nggak semua game bisa dimainkan secara offline, lho. Jangan khawatir, Bro. Kali ini Jagat Gadget mau kasih rekomendasi 10 game Android offline terbaik yang bisa kamu mainkan tanpa perlu koneksi internet. Yuk, disimak! 1. Alto’s Adventure Game petualangan ini menawarkan gameplay yang santai dengan latar pegunungan yang indah. Kamu akan bermain sebagai Alto, seorang pemain ski yang harus melewati berbagai rintangan dan mengumpulkan koin. Game ini punya grafik yang…